Kampus Merdeka merupakan bagian dari kebijakan Merdeka Belajar oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia yang memberikan kesempatan bagi mahasiswa/i untuk mengasah kemampuan sesuai bakat dan minat dengan terjun langsung ke dunia kerja sebagai persiapan karier masa depan.
Program Kampus Mengajar dan Bina Desa merupakan bagian dari yang ditawarkan oleh Kampus Merdeka. Kampus Mengajar dan Bina Desa merupakan program yang membantu meningkatkan kualitas dan pemerataan pendidikan dasar. Untuk itu, Program Studi Pendidikan Biologi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Uniersitas Negeri Gorontalo memberikan dukungan kepada mahasiswa/i-nya untuk mengikuti program yang merupakan bagian dari Tri Dharma perguruan tinggi.
Kegiatan yang dilaksanakan disalah satu desa di kabupaten bone bolango Gorontalo yakni di Desa Bulothalangi Barat disambut baik oleh Pihak Desa dan Masyarakat ada Umumnya.
Untuk mendukung program Kampus Membangun Desa, selain mendorong peran mahasiswa, juga memperkuat peran dosen bagi desa. Dosen didorong dapat melakukan penelitian-penelitian dan inovasi yang dapat memberikan dampak langsung bagi masyarakat desa.
Adapun keuntungan terbesar yang diperoleh bagi perguruan tinggi dari program ini adalah mendukung perguruan tinggi untuk mencapai indikator kinerja utama (IKU) #2, yaitu banyaknya jumlah mahasiswa yang mendapatkan pengalaman di luar kampus.
Pengumpulan Fulpaper Prosiding
Narahubung:
Moh. Nur Akbar (087750085912)
Nurul F. Usman (085298332273)
Dalam rangka memperingati Hari Evolusi, Jurusan Biologi Fakultas MIPA Universitas Negeri Gorontalo bekerjasama dengan Pengurus HPPBI Wilayah Gorontalo menyelenggarakan Seminar Nasional Biologi dan Sains (SemBioSis) ke-4 Dengan Tema: Evolusi dan Konservasi: Keanekaragaman Hayati Wallacea dalam Perspektif Pendidikan dan Sains
Pendaftaran Pemakalah dan Pengumpulan Abstrak/File Poster (Reguler)
Link Pendaftaran: https://s.ung.ac.id/Sembiosis4th2024
Narahubung:
Moh. Nur Akbar (087750085912)
Nurul F. Usman (085298332273)
Pendaftaran Peserta Non-Pemakalah
Link Pendaftaran: https://s.ung.ac.id/Sembiosis4th2024
Narahubung:
Moh. Nur Akbar (087750085912)
Nurul F. Usman (085298332273)