Dies Natalis Jurusan Biologi FMIPA Universitas Negeri Gorontalo, Gelar Kuliah Pakar Bekerja Sama dengan PKEPKL

Oleh: Ilyas H. Husain . 5 September 2021 . 12:04:38

Dalam rangka menyambut Dies Natalis Universitas Negeri Gorontalo (UNG) dan jurusan Biologi FMIPA Universitas Negeri Gorontalo yang ke 58, Jurusan Biologi bekerja sama dengan Pusat Kajian Ekologi Pesisir dan Kearifan Lokal (PKEPKL) menggelar Kuliah Pakar dengan tema “Pengelolaan SDA berbasis Kearifan Lokal”, Minggu (05/05/2021) via Daring.

Kegiatan yang di diselenggarakan secara daring tersebut menghadirkan narasumber mitra yakni Sugeng Sutrisno dari Agraria Institute, dan Jemi Monoarfa dari Kedai TB Gorontalo, serta menghadirkan para guru besar di lingkungan jurusan Biologi FMIPA sebagai Pembahas. Prof. Dr, Ramli Utina.,M.Pd., Prof. Dr. Ani. M Hasan., M.Pd, Prof Dr. Novri Y. Kandowangko., M.Pd dan Prof. Dr, Margaretha Solang., M.Si. 

Ketua Jurusan Biologi FMIPA Universitas Negeri Gorontalo Dr. Lilan Dama., M.Pd yang juga sebagai moderator dalam kegiatan ini menyampaikan bahwa kegiatan tersebut terbuka untuk mahasiswa jurusan biologi, 

 

 

Agenda

25 November - 06 Desember 2024

Pengumpulan Fulpaper Prosiding

Pengumpulan Fulpaper Prosiding
Narahubung:
Moh. Nur Akbar (087750085912)
Nurul F. Usman (085298332273)

23 November 2024

SemBioSis Ke-4

Dalam rangka memperingati Hari Evolusi, Jurusan Biologi Fakultas MIPA Universitas Negeri Gorontalo bekerjasama dengan Pengurus HPPBI Wilayah Gorontalo menyelenggarakan Seminar Nasional Biologi dan Sains (SemBioSis) ke-4 Dengan Tema: Evolusi dan Konservasi: Keanekaragaman Hayati Wallacea dalam Perspektif Pendidikan dan Sains

21 - 31 Oktober 2024

Pendaftaran Pemakalah

Pendaftaran Pemakalah dan Pengumpulan Abstrak/File Poster (Reguler)
Link Pendaftaran: https://s.ung.ac.id/Sembiosis4th2024
Narahubung:
Moh. Nur Akbar (087750085912)
Nurul F. Usman (085298332273)

01 Oktober - 16 November 2024

Pendaftaran Peserta

Pendaftaran Peserta Non-Pemakalah
Link Pendaftaran: https://s.ung.ac.id/Sembiosis4th2024
Narahubung:
Moh. Nur Akbar (087750085912)
Nurul F. Usman (085298332273)